Rekap kegiatan kokurikuler hari ke 3 dan 4 oleh Callysta Mutya Nathania
Hari ke 3 : Rabu 15 oktober
(menyusun naskah operet bersama ahli)
&
(merancang operet, membangkitkan semangat)
Tujuan kegiatan hari ke 3 :
untuk membangkitkan semangat siswa dalam berkarya melalui seni pertunjukan, melatih kerja sama tim, serta mengembangkan kreativitas dalam menyusun naskah dan merancang pementasan operet bersama ahli agar tercipta karya yang bermakna dan inspiratif.
Yang di lakukan siswa selama kegiatan yaitu
- mendengar penjelasan dan arahan dari ahli
- berdiskusi dan menulis naskah operet (menentukan tema, alur cerita, tokoh, dan dialog)
- merancang konsep pementasan
hari ke 4 : kamis 16 oktober
(serukan demokrasi nyalakan idemu)
&
(operet panggung suara kita)
Tujuan kegiatan 3 yaitu :
menyempurnakan naskah operet untuk memastikan pementasan berjalan dengan lancar, pesan cerita tersampaikan dengan baik, dan hasilnya memuaskan bagi penonton. Proses penyempurnaan ini, yang juga ri kenal sebagai revisi atau penyuntingan, mencakup berbagai aspek dari cerita hingga detail teknisnya
Yang dilakukan siswa yaitu :
menyempurnakan naskah operet yang sudah di buat dan juga mempresentasikan di depan kelas
dokumentasi




Komentar
Posting Komentar